Driver Arduino Uno smd

Pada kesempatan kali ini uncle ingin berbagi Driver buat kamu yang mengalami kesulitan saat memprogram ARDUINO UNO yang bertipe kan smd (clone).

Tutorial kali ini dapat membantu kamu mengatasi :
1. Arduino Uno yang tidak terdeteksi Oleh PC
2. Setingan Port tidak muncul pada software arduino

Download driver ARDUINO UNO smd (198 kb)

Cara pemasangan drivernya :

1. Buka file Driver Arduino uno .ZIP
2. Double klik pada folder Arduino Uno
3. Double klik pada Setup .EXE
4. Klik Install, dan  tunggu hingga selesai, (proses nya hanya 3 detik).

5. Selesai.
nb : sebelum memprogram (memflash arduino uno) pilih port terlebih dahulu. Dapat dilakukan dengan cara : buka software ARDUINO => pilih TOOLS => pilih PORT 

Semoga bermanfaat dan Selamat Belajar :)


Tag: mengatasi arduino uno yang tidak terdeteksi oleh PC, download driver arduino uno clone, download driver arduino uno smd, mengatasi port tidak terdeteksi di arduino uno.

Comments

Popular posts from this blog

Contoh Script Switch Case Pada Pemrograman Bash Shell di LINUX

Mengubah Extensi File secara cepat ( lebih dari satu )

FULL tutorial install linux elementary OS via USB